Spesifikasi yang dimliki oleh NodeMCU sebagai berikut :
- Board ini berbasis ESP8266 serial WiFi SoC (Single on Chip) dengan onboard USB to TTL. Wireless yang digunakan adalah IEE 802.11b/g/n.
- 2 tantalum capasitor 100 micro farad dan 10 micro farad.
- 3.3v LDO regulator.
- Blue led sebagai indikator.
- Cp2102 usb to UART bridge.
- Tombol reset, port usb, dan tombol flash.
- Terdapat 9 GPIO yang di dalamnya ada 3 pin PWM, 1 x ADC Channel, dan pin RX TX
- 3 pin ground.
- S3 dan S2 sebagai pin GPIO
- S1 MOSI (Master Output Slave Input) yaitu jalur data dari master dan masuk ke dalamslave, sc cmd/sc.
- S0 MISO (Master Input Slave Input) yaitu jalur data keluar dari slave dan masuk ke dalam master.
- SK yang merupakan SCLK dari master ke slave yang berfungsi sebagai clock.
- Pin Vin sebagai masukan tegangan.
- Built in 32-bit MCU.
Berikut ini pin Out dari NodeMCU ESP8266 :
0 Komentar